Babinsa Rangkah Bagikan Sembako  dan Susu kepada Orang Tua Balita Stunting.

    Babinsa Rangkah Bagikan Sembako  dan Susu kepada Orang Tua Balita Stunting.

    Babinsa Kel. Rangkah Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Kholili melaksanakan kegiatan pemantauan perkembangan  balita stunting dan pembagian sembako serta susu balita kepada adik Moch. Ramadhani di Jl. Rangkah 5/27 - A RT. 06 RW.04 Kel. Rangkah, selasa (18/10/2022)

    Kegiatan tersebut dalam rangka memotivasi dan memberikan edukasi kepada orang tua dari balita stunting tersebut agar senantiasa memperhatikan pola makan serta kebutuhan gizi anaknya.

    "Edukasi tentang pola hidup sehat  kepada orang tua balita Stunting  sangat penting sekali untuk kesehatan balita", ujar Serda Kholili.

    Ia menambahkan , pencegahan dapat dilakukan dengan meningkatkan pola hidup bersih dan sehat serta pemenuhan gizi yang seimbang untuk ibu hamil dan anak.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Warkop Sarana Komsos Babinsa Dengan Warga...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Wilayah Serta Monitoring Pemasangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Musik Ramuan DJ Amel Zoya Bisa Buat Orang Joget dan Happy

    Ikuti Kami